Tugas Akhir DIII
ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF NY “R” HAMIL DI USIA 17 TAHUN DAN KURANG ENERGI KRONIK (KEK) DI PKM TAPALANG KECAMATAN TAPALANG KABUPATEN MAMUJU TANGGAL 27 JANUARI s.d 10 MARET 2020
ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF NY “R” HAMIL
DI USIA 17 TAHUN DAN KURANG ENERGI KRONIK
DI PKM TAPALANG KEC. TAPALANG KAB. MAMUJU
TANGGAL 27 JANUARI s.d 10 MARET 2020
Mardiana, dibimbing oleh Abbas Mahmud dan Nurdiana
Jurusan Kebidanan Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan, Mamuju, Jl. Poros Mamuju-Kalukku Km 16 Tadui, Mamuju kode pos 91512, Indonesia, email: anhaaisyahputrianha@gmail.com
Latar belakang: Kurang Energi Kronik terjadi di Indonesia disebabkan karena ketidak seimbangan asupan gizi. Status gizi ibu hamil dipengaruhi oleh; usia, pendidikan, absorpsi makanan, paritas, status ekonomi. proporsi wanita usia subur dan wanita hamil risiko KEK dilihat berdasarkan lingkar lengan atas < 23,5 cm.
Tujuan: melaksanakan asuhan kebidanan komprehensif Ny “R” mulai dari kehamilan, persalinan, bayi baru lahir, neonatus, nifas dengan kekurangan energi kronik, dipuskesmas Tapalang tanggal 27 januari s.d 10 maret 2020. Metode: Observasional deskriptif dengan pendekatan studi kasus ibu hamil dengan KEK. Catatan perkembangan pasien dengan menggunakan teknik SOAP. Hasil : Ny “R” G1P0A0, gestasi 33 minggu 6 hari, PUKA, presentasi kepala, BAP, Tunggal, Hidup, ibu dengan masalah KEK dan Risti muda. Berdasarkan keluhan asuhan yang diberikan yaitu menyarankan ibu untuk mengkonsumsi makanan tambahan, meminum tablet fe serta mengkonsumsi makanan gizi seimbang Asuhan Kebidanan dilakukan dengan melakukan kunjungan kehamilan sebanyak 4 kali kunjungan, persalinan, nifas sebanyak 2 kali dan neonatus sebanyak 2 kali, Asuhan Kebidanan yang diberikan tidak mempengaruhi n
| A. 2020.MAR.Kb.09 | 2020.MAR.Kb.09 | Perpustakaan Direktorat Poltekkes Mamuju (RAK KTI KB 2020) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain